Pendahuluan
Hendaknya kita menulis, supaya kebaikan akan tersebar terus!
Bagi seorang muslim, kita diperintahkan oleh Allah untuk bermanfaat bagi sesama. Dan salah satu solusinya adalah menulis.
Menulis itu mempunya dua efek, kebenaran dan kejahatan. Itu tergantung bagaimana kita menulisnya. Maka dari itu, setiap dari kita menulis, pasti akan diminta pertanggungjawabannya baik didunia dan diakhirat.
Mudah-mudahan saya menulis untuk kebaikan.
Imam Syahrobani
Post a Comment for "Pendahuluan"